JAKARTA: Seperti dinukilkan oleh Hakim Konstitusi yang juga Ketua Umum DPP Persatuan Alumni GMNI, Arief Hidayat, UUD 1945 sesungguhnya memuat esensi tujuan Indonesia sebagai welfare state atau konsep negara kesejahteraan. Dalam dimensi itu, UUD 1945 telah mengarahkan untuk mewujudkan suatu keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia. Dengan menganut welfare state, hal itu memperkuat prinsip UUD 1945 yang juga menganut spiritual state sehingga dapat dikatakan menganut prinsip spiritual welfare state (Arief Hidayat, 2019). Kaitan itu, upaya menekan kemiskinan ekstrim pun merupakan amanah konstitusi tertinggi yang tak dapat dipandang secara sederhana sebab merupakan kesepakatan dasar para pendiri bangsa. Oleh sebab itu, kami dari Bidang Maritim dan Pembangunan Pedesaan DPP PA GMNI akan menggelar kegiatan Webinar Nasional, "Kemiskinan Ekstrem di Indonesia: Menelaah Model, Strategi dan Solusinya".
A. SAMBUTAN KHUSUS DPP PA GMNI : Dr. Abdy Yuhana, S.H., M.H. (Sekjen DPP PA GMNI);
B. _OPENING SPEECH_ :
Hj. Novita Wijayanti, S.E., M.M.
(Komisi V DPR RI dan Ketua Bidang Maritim & Pembangunan Pedesaan DPP PA GMNI)
C. NARASUMBER :
1. Teguh Hadi Sulistiono, S.IP., M.Si.
(Direktur Pengembangan Sosial Budaya dan Lingkungan Desa & Perdesaan, Kementerian Desa dan PDTT RI);
2. Maliki, S.T., MSIE., Ph.D.
(Direktur Penanggulangan Kemiskinan dan Pemberdayaan Masyarakat, Kementerian PPN/Bappenas RI);
3. Prof. Dr. Imam Mukhlis, S.E., M.M.
(Guru Besar Ekonomi Pembangunan Universitas Negeri Malang).
4. Moderator : Dr. Rohani Budi Prihatin, M.Si.
(Peneliti PUSLIT BKD Setjen DPR RI).
Waktu : Kamis, 14 Juli 2022
Pukul. : 14.00 - 16.35 WIB
Tempat : Virtual Zoom dan Live Youtube
Join Zoom Meeting
https://telkomsel.zoom.us/j/99625911452?pwd=OSt0RUdjWVhlbTFPamN2Qm1kVmRPUT09
Meeting ID: 996 2591 1452
Passcode: MDPPPAGMNI
Kegiatan akan disiarkan juga secara LIVE YOUTUBE bagi yang tidak dapat bergabung via Zoom https://youtu.be/URroEAoe7dc
REGISTRASI KEHADIRAN : https://bit.ly/webinarkemiskinanekstrim
Fasilitas : FREE, Materi, e-Certificate untuk Peserta.
#alumniGMNI
#hapuskankemiskinan
#pejuangpemikir
#pemikirpejuang